Berikut ini adalah pertanyaan dari hexaliazafir pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
jngn ngasal ya jawabnnya..
kl pertanyaannya kurang jelas di zoom yak!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
33.)
rata rata 10 anak = 60, maka
jumlah berat badan = 60 × 10 = 600
seorang anak diganti (jumlah tetap 10), rata rata menjadi 60,5 maka
jumlah = 60,5 × 10 = 605
selisih
605 - 600 = 5 kg
jika berat ana 62 kg maka berat anak yang diganti adalah
berat ana - selisih jumlah berat badan 10 anak
= 62 - 5
= 57 kg
34.)
urutkan data dari yg terkecil
6,6,6,6,7,7,7,7,7,8,8,8,8,8,8,8,8,8,8,8,8,8,9,9,9,9,9,10,10,10
median = nilai tengah, karena jumlah data 30 maka nilai tengah diambil dari antara data ke 15 dan 16
median = (data 15+16)/2
median = (8+8)/2
median = 16/2 = 8
35.)
cari serabutan (x)
130 + 90 + 20 + 50 + x = 440
290 + x = 440
x = 440 - 290
x = 150
pekerja serabutan = 150
modus = nilai yang paling banyak muncul
modus = pekerja serabutan
semoga membantu ✨
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iwangakfalslagi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 03 Jul 21