1.Rania akan mengirim paket berupa 216 souvenir yang dikemas dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari sakurascholsimulator pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Rania akan mengirim paket berupa 216 souvenir yang dikemas dalam kotak berbentuk kubus berukuran 5 cm. Sebelum dikirim, souvenir tesebut dimasukan ke dalam kardus besar berbentuk kubus hingga kardus terisi penuh. Berapakah ukuran panjang kotak kardus yang digunakan Rania?2. Paman akan pindah ke rumah barunya. Sebelum itu, Ia membeli beberapa barang di swalayan. Barang-barang yang dibeli paman yaitu lemari, AC, televisi, radio. Karena Doni ikut ke swalayan, Doni juga membeli mainan seperti dadu dan rubik. Dari barang-barang yang dibeli oleh paman dan Doni, yang tergolong benda berbentuk kubus yaitu ... 3.Sisi-sisi yang membentuk balok terdiri dari bangun ... .

tolong bantu jawab
aku akan kasih Jawaban tercerdas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Jawaban versi pendek No 1 :

Ukuran kardus besar yang akan digunakan =

= ³√216 × 5 cm

= 30 cm

Penjelasan:

Karena 216 souvenir dikemas dalam kotak bentuk kubus yang akan dimasukkan ke dalam kotak lain bentuk kubus dengan ukuran lebih besar, maka banyaknya kotak kecil dalam satu deret adalah sebanyak ³√216 sesuai susunan secara ukuran volume pada balok besar.

semoga jelas dan membantu

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jawaban:1.) 30 cmPenjelasan dengan langkah-langkah:1) Diketahui :Jumlah souvenir = 216Rusuk souvenir = 5 cmDitanya :Panjang rusuk ( r ) Jawab :Agar semua souvenir dapat masuk ke kardus,souvenir harus disusun sedemikian sehingga menyerupai bentuk kardus besar dengan susunan satuan kubus kecil tertentu.V kubus besar = 216 satuan kubus kecil r kubus besar = ∛216= 6 satuan kubus kecil = 6 x 5= 30 cm[tex]semoga \: membantu[/tex]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azizbatik18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21