Berikut ini adalah pertanyaan dari zakigt1234 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
Nomor 36
Diketahui:
Sisa Uang : Rp.40.000,00
Asumsi: Seluruh uang Ani adalah : x
Jadi:
x - 3/5x - 3/10x = 40.000
10x/10 - 6x/10 - 3x/10 = 40.000
1x/10 = Rp.400.000,00
Nomor 37
1. Trapesium sama kaki
Pada trapesium sama kaki, memiliki sepasang sisi yang sama panjang.
2. Trapesium siku siku
Pada trapesium siku siku, memiliki satu buah sudut siku siku.
3. Trapesium sembarang
Pada trapesium sembarang, sisinya tidak sama panjang dan tidak ada yang tegak lurus dari sisi sejajarnya.
Nomor 38
Balok Memiliki 2 sisi yang berbeda
1. Sisi Memanjang = 4 sisi
2. Sisi penutup balok = 2 sisi
Jawaban
Sisi memanjang L = 12 x 10 = 120
jadi 120 x 4 = 480 cm²
Sisi Penutup L = 8 x 10 = 80
jadi 80 x 2 = 160 cm²
Jadi 160 + 480 = 640 cm²
Nomor 39
Satuan Kecepatan = km/jam
Satuan Jarak = km
Satuan waktu = jam
jadi untuk mendapat satuan waktu kita harus membagikan jarak dan kecepatan:
km / km/jam = jam
84 / 56 = 1.5 jam
Nomor 40
Rumus Volume Prisma = Luas alas x tinggi
Diketahui:
Alas Berbentuk segitiga
Panjang = 0.9 m = 90 cm
Tinggi = 80 cm
Tinggi Prisma = 70 cm
V = 1/2. 90. 80 . 70 = 252000 cm³ = 252 liter
SEMOGA MEMBANTUU!!!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RobbyChandraK dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 09 Sep 22