Berikut ini adalah pertanyaan dari mardun910 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Konversikan bilangan Desimal 377 kedalam biangan Hexadesimal, dan sertakan caranya !
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
179
Penjelasan dengan langkah-langkah:
- Pertama yang dilakukan adalah mencari digit pertama dengan membagi 377 dengan 16 maka menghasilkan 23,56, atau 23 dan masih tersisa 9 karena yang hanya terbagi sempurna hanya 368
- Kedua yang dilakukan adalah mencari digit kedua dengan membagi hasil pembagian pertama 23 dengan 16 maka akan menghasilkan 1,44 atau 1 dan masih tersisa 7 karena yang hanya terbagi sempurna hanya 16
- Ketiga yang dilakukan adalah mencari digit ketika dengan membagi hasil pembagian kedua 1 dengan 16 maka akan menghasilkan 0,0625 atau 0 karena tidak ada yang terbagi dengan sempurna. Dan nilai 1 tersebut tidak diapa-apakan (sisa)
(karena hanya 3 digit maka pembagian hanya dilakukan 3 kali)
- Keempat yang dilakukan adalah mengurutkan sisa dari digit" tersebut mulai dari terakhir maka akan tercipta 179
semoga membantu :)
-hanip
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Hanif647 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 22 Nov 21