Berikut ini adalah pertanyaan dari netbannet pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3.Pada hari Minggu Andra bermain di sawah neneknya. Ia melihat sekelompok kutilang,
sekumpulan jamur dan populasi padi yang menghijau. Tampak dari kejauhan terdapat
elang yang bertengger di pohon. Saat Andra turun ke sawah, ia dikejutkan oleh
munculnya ular dan beberapa belalang yang juga berloncatan.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, rantai makanan yang dapat terbentuk adalah ....
A. jamur-belalang-burung kutilang-ular--elang
B. jamur-belalang-burung kutilang-elang-ular
C. padi-belalang-burung kutilang-ular-elang
D. padi--belalang-burung kutilang-elang-ular
sekumpulan jamur dan populasi padi yang menghijau. Tampak dari kejauhan terdapat
elang yang bertengger di pohon. Saat Andra turun ke sawah, ia dikejutkan oleh
munculnya ular dan beberapa belalang yang juga berloncatan.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, rantai makanan yang dapat terbentuk adalah ....
A. jamur-belalang-burung kutilang-ular--elang
B. jamur-belalang-burung kutilang-elang-ular
C. padi-belalang-burung kutilang-ular-elang
D. padi--belalang-burung kutilang-elang-ular
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. padi-belalang-burung kutilang-ular-elang
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sftz7958 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Jul 21