Lagu daerah ini berasal dari Jawa Tengah yang menceritakan seorang

Berikut ini adalah pertanyaan dari LyAckerman18 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Lagu daerah ini berasal dari Jawa Tengah yang menceritakan seorang pekerja buruh untuk bupati atau atasan yang hidupnya terpontang- panting sambil melakukan pekerjaan serabutan, mengerjakan apapun yang diperintah oleh atasan. Lagu yang dimaksud adalahtolong pls(╯•﹏•╰)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

BAPAK PUCUNG

Penjelasan:

Lagu ini menceritakan seorang pekerja yang berasal dari daerah yang berbeda dan bekerja sebagai seorang buruh untuk Bupati atau atasan. Dalam kegiatan bekerja sehari hari pekerja tersebut hidupnya terpontang panting. Terpontang-panting disini berarti melakukan pekerjaan serabutan, mengerjakan apapun yang diperintahkan oleh atasan.

Lagu ini menceritakan seorang pekerja yang berasal dari daerah yang berbeda dan bekerja sebagai seorang buruh untuk Bupati atau atasan. Dalam kegiatan bekerja sehari hari pekerja tersebut hidupnya terpontang panting. Terpontang-panting disini berarti melakukan pekerjaan serabutan, mengerjakan apapun yang diperintahkan oleh atasan.Pesan lagu Bapak Pucung adalah hubungan antara pekerja dan pengusaha. Seorang pengusaha yang mempunyai posisi lebih tinggi dari pekerja diharapkan dapat berperilaku adil dan arif, tidak ada pilih kasih diantara pekerja lain, memberi contoh tauladan terhadapt pekerja.

100% Bener Rek

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yunimarwan77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jan 22