seorang pedagang bensin eceran mempunyai sebanyak 4 8/10 liter bensin.

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang pedagang bensin eceran mempunyai sebanyak 4 8/10 liter bensin. bensin tersebut akan dimasukkan ke dalam beberapa botol kaca masing masing botol berisi 4/5 berapa banyak botol yang dibutuhkanA. 5
B. 6
C.7
D. 8

JANGAN SEMBARANGAN NANTI MEMBUAT REPOT YOU KNOW !!!!!!!!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Diketahui :

  • Seorang pedagang memounyai 4 8/10 liter bensin
  • Dimasukkan dalam botol berisi 4/5 liter

Ditanyakan :

  • Banyak botol yang dibutuhkan

Jawab

 \tt4 \frac{8}{10} \div \frac{4}{5}

 \tt = \frac{48}{10} \div \frac{4}{5}

 \tt = \frac{48}{10} \times \frac{5}{4}

 \tt = \frac{240}{40}

 \tt = 240 \div 40

{\green{ \boxed{ \tt{ \boxed{ \bold{ = 6 \: botol \to \: b.}}}}}}

___________________

Pelajari lebih lanjut

• Cara mengubah pecahan biasa menjadi desimal :

yomemimo.com/tugas/30736712

• Contoh soal pecahan :

yomemimo.com/tugas/2281652

yomemimo.com/tugas/17248933

___________________

Detail Jawaban

Mapel : Matematika

Kelas : 6

Materi : Bab 2 - Pengerjaan hitung bilangan pecahan

Kata kunci : Pembagian, pecahan, soal cerita.

Kode : 6.2.6

Diketahui :Seorang pedagang memounyai 4 8/10 liter bensinDimasukkan dalam botol berisi 4/5 literDitanyakan :Banyak botol yang dibutuhkanJawab[tex] \tt4 \frac{8}{10} \div \frac{4}{5} [/tex][tex] \tt = \frac{48}{10} \div \frac{4}{5} [/tex][tex] \tt = \frac{48}{10} \times \frac{5}{4} [/tex][tex] \tt = \frac{240}{40} [/tex][tex] \tt = 240 \div 40[/tex][tex]{\green{ \boxed{ \tt{ \boxed{ \bold{ = 6 \: botol \to \: b.}}}}}}[/tex]___________________Pelajari lebih lanjut• Cara mengubah pecahan biasa menjadi desimal :brainly.co.id/tugas/30736712• Contoh soal pecahan :brainly.co.id/tugas/2281652brainly.co.id/tugas/17248933___________________Detail JawabanMapel : MatematikaKelas : 6Materi : Bab 2 - Pengerjaan hitung bilangan pecahanKata kunci : Pembagian, pecahan, soal cerita. Kode : 6.2.6

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh NaylaFelicya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Dec 21