Berikut ini adalah pertanyaan dari visell424 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
atau jika diubah ke pecahan desimal menjadi 2622,15km
Pembahasan :
Diketahui :
- Dua pesawat terbang dari tempat yang sama pada pukul 02.00
- Pesawat A terbang ke arah selatan dengan kecepatan 376km/jam
- Pesawat B terbang ke arah timur dengan kecepatan 648km/jam
Ditanya :
- Jarak kedua pesawat pada pukul 05.30
Pendahuluan :
Rumus Jarak, kecepatan, dan waktu :
- Jarak = Kecepatan x Waktu
- Kecepatan = Jarak : Waktu
- Waktu = Jarak : Kecepatan
Rumus pythagoras : atau
Rencana Penyelesaian :
- Menentukan waktu yang dibutuhkan dari jam 02.00 - 05.30
- Menentukan jarak kedua pesawat dari titik asal
- Menentukan jarak antar pesawat menggunakan rumus pythagoras, karena hubungan garis antara dua pesawat dan titik asal membentuk segitiga siku-siku
Penyelesaian :
Waktu = Jam sampai - Jam berangkat
Waktu = 05.30 - 02.00
Waktu = 03.30
Waktu = 3,5 jam
Jarak Pesawat Selatan (s) = Kecepatan x Waktu
Jarak Pesawat Selatan (s) = 376km/jam x 3,5 jam
Jarak Pesawat Selatan (s) = 1316km
Jarak Pesawat Timur (t) = Kecepatan x Waktu
Jarak Pesawat Timur (t) = 648km/jam x 3,5
Jarak Pesawat Timur (t) = 2268km
Jarak kedua pesawat =
Jarak kedua pesawat =
Jarak kedua pesawat =
Jarak kedua pesawat =
Jarak kedua pesawat =
Kesimpulan :
Jarak kedua pesawat pada pukul 05.30 adalah km atau jika diubah menjadi pecahan desimal menjadi 2622,15km
Pelajari Lebih Lanjut :
Detail Jawaban :
Mapel : Matematika
Kelas : 8
Materi : Bab 4 - Teorema Pythagoras
Kode Kategorisasi : 8.2.4
Kata kunci : Soal cerita pythagoras, Soal cerita jarak kecepatan waktu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahatta27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 03 Apr 22