Berikut ini adalah pertanyaan dari Clobama pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Terima kasih
![Teorema Phytagoras
Sama mau tanya apa boleh tinggi dan sisi miring segitiga siku siku hasilnya sama ?
Terima kasih](https://id-static.z-dn.net/files/deb/933e49e7bbd9ab2e0d9563a61f271b23.jpeg)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
tinggi dan sisi miring siku siku tidak boleh sama, karena sisi miring (hipotenusa) merupakan sisi terpanjang dalam segitiga siku siku
rumus phytagoras :
a² + b² = c²
jawab :
kita gambar garis A ke B, maka terlihat seperti bangun trapesium, kita cari panjang garis AB (hipotenusa) :
panjang a :
4 - 3 = 1cm
panjang b :
4cm
masukkan ke rumusnya
a² + b² = c²
1² + 4² = c²
1 + 16 = c²
17 = c²
√17 = c
maka panjang garis AB adalah √17cm, atau sekitar 4,12cm
untuk lebih jelasnya ada di gambar
![tinggi dan sisi miring siku siku tidak boleh sama, karena sisi miring (hipotenusa) merupakan sisi terpanjang dalam segitiga siku sikurumus phytagoras :a² + b² = c²jawab :kita gambar garis A ke B, maka terlihat seperti bangun trapesium, kita cari panjang garis AB (hipotenusa) :panjang a :4 - 3 = 1cmpanjang b :4cmmasukkan ke rumusnyaa² + b² = c²1² + 4² = c²1 + 16 = c²17 = c²√17 = cmaka panjang garis AB adalah √17cm, atau sekitar 4,12cmuntuk lebih jelasnya ada di gambar](https://id-static.z-dn.net/files/d1d/5a61eff752c0eddd7930011be65c1ecd.jpg)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fhaziz811 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Apr 22