Hal : 8KreditRef.Tanggal200630 MeiJurnal umumPerkiraanIklan dibayar dimukaKasDebetRp60.000,001311Rp60.000,00Posting jurnal tersebut pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari racletalumantak08 pada mata pelajaran Akuntansi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hal : 8Kredit
Ref.
Tanggal
2006
30 Mei
Jurnal umum
Perkiraan
Iklan dibayar dimuka
Kas
Debet
Rp60.000,00
13
11
Rp60.000,00
Posting jurnal tersebut pada buku besar yang benar adalah ..​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Buku besar / Ledger adalah kumpulan akun-akun yang digunakan untuk meringkas transaksi yang telah dicatat dalam jurnal. Buku besar juga dapat diartikan tahapan catatan terakhir dalam akuntansi book of final entry yang menampung ringkasan data yang sudah dikelompokan atau diklasifikasikan yang berasal dari jurnal.

Berdasarkan bentuknya buku besar dibagi menjadi 4 jenis, yaitu buku besar berbentuk T (sederhana), bentuk skontro, bentuk staffle, dan bentuk staffle berkolom rangkap (ganda).

Jawaban:Buku besar / Ledger adalah kumpulan akun-akun yang digunakan untuk meringkas transaksi yang telah dicatat dalam jurnal. Buku besar juga dapat diartikan tahapan catatan terakhir dalam akuntansi book of final entry yang menampung ringkasan data yang sudah dikelompokan atau diklasifikasikan yang berasal dari jurnal.Berdasarkan bentuknya buku besar dibagi menjadi 4 jenis, yaitu buku besar berbentuk T (sederhana), bentuk skontro, bentuk staffle, dan bentuk staffle berkolom rangkap (ganda).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CherryQueen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21