Jelaskan aspek geografis masyarakat indonesia pada masa pra aksara !

Berikut ini adalah pertanyaan dari veraputri3369 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan aspek geografis masyarakat indonesia pada masa pra aksara !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

secara geografis, masyarakat praaksara Indonesia umumnya tinggal di gua-gua di sekitar pinggir-pinggir sungai atau di sekitar pantai.pada masa berburu dan meramu,mereka hidup berpindah pindah dari suatu tempat ke tempat lainnya yang disebut nomaden.mereka selalu mencari tempat yang subur dan produktif untuk memperoleh kebutuhan hidupnya.namun kondisi itu lambat lain berubah,sejak masa bercocok tanam dan beternak, masyarakat praaksara sudah bertempat tinggal tetap.mereka Talah mengenal cara membuat rumah kendati masih sederhana.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kilanginmagazine01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22