19. Median dari data nilai ulangan Bahasa Jawa siswa kelas

Berikut ini adalah pertanyaan dari sumiksalsa123 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

19. Median dari data nilai ulangan Bahasa Jawa siswa kelas VI SDN Mojoparon adalah7. 7, 8, 9, 6, 6, 8, 9, 7, 7, 5, 10, 9,7,8,6
tolong ini dijawab ya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

✏ Penyelesaian~

Diketahui:

Data = 7, 7, 8, 9, 6, 6, 8, 9, 7, 7, 5, 10, 9, 7, 8, 6

Ditanya:

Median?

Dijawab:

❀ Urutkan dari yang terkecil

➡ 7, 7, 8, 9, 6, 6, 8, 9, 7, 7, 5, 10, 9, 7, 8, 6

➡ 5, 6, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 9, 9, 9, 10

.

❀ Nilai Tengah

➡ 5, 6, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 9, 9, 9, 10

➡ 7, 7

 \frac{7+7}{2}

 \frac{14}{2}

➡ 7 ✔

.

Kesimpulan:

Nilai tengah (Median) dari data tersebut adalah 7.

■□■□■□■□■■□■□■□■□■■□■□■□■□■

Mᴇᴅɪᴀɴ ᴀᴅᴀʟᴀʜ ᴅᴀᴛᴀ ʏᴀɴɢ ᴛᴇʀᴅᴀᴘᴀᴛ ᴅɪ ᴛᴇɴɢᴀʜ-ᴛᴇɴɢᴀʜ ᴅᴀʀɪ ᴅᴀᴛᴀ ʏᴀɴɢ ᴅɪᴜʀᴜᴛᴋᴀɴ ᴅᴀʀɪ ʏᴀɴɢ ᴛᴇʀᴋᴇᴄɪʟ. Jᴀᴅɪ, ʟᴀɴɢᴋᴀʜ ᴘᴇʀᴛᴀᴍᴀ ᴀᴅᴀʟᴀʜ ᴅᴇɴɢᴀɴ ᴍᴇɴɢᴜʀᴜᴛᴋᴀɴ ᴅᴀʀɪ ʏᴀɴɢ ᴛᴇʀᴋᴇᴄɪʟ, ᴋᴇᴍᴜᴅɪᴀɴ ᴄᴀʀɪ ᴅᴀᴛᴀ ʏᴀɴɢ ᴘᴀʟɪɴɢ ᴛᴇɴɢᴀʜ. Jɪᴋᴀ ᴀᴅᴀ 2 ᴅᴀᴛᴀ, ᴍᴀᴋᴀ ᴋᴇᴅᴜᴀ ᴅᴀᴛᴀ ᴛᴇʀsᴇʙᴜᴛ ᴅɪᴊᴜᴍʟᴀʜᴋᴀɴ ʟᴀʟᴜ ᴅɪʙᴀɢɪ 2.

■□■□■□■□■■□■□■□■□■■□■□■□■□■

∂єтαιℓ ʝαωαвαη:

мαρєℓ : мαтємαтιкα

кєℓαѕ : 6

мαтєяι : ∂αтα

кαтα кυη¢ι : мє∂ιαη

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sugarwara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Jul 21