Berikut ini adalah pertanyaan dari musthofakamal2005 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
kelas 10
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Dampak Positif:
kemajuan teknologi komunikasi berupa smartphone, kini makin memudahkan sebuah kabar dapat tersiar secara meluas hanya dengan memanfaatkan aplikasi percakapan.
Kegunaannya untuk masyarakat, dapat memudahkan sebuah informasi penting tersampaikan secara cepat. Secara umum, orang-orang mulai beradaptasi dengan gejala sosial dari perubahan cara komunikasi.
Dampak Negatif
gejala sosial bisa memunculkan efek negatif pada orang yang tidak mampu menerima perubahan sosial. Dia bisa mengalami culture shock yang dapat membawanya ke arah perilaku menyimpang. Dia mengambil jalan lain yang mungkin membuatnya agak tersisih dalam kehidupan sosial.
Jadikan jawaban tercerdas ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jsidharta237 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Dec 21