Mohon maaf klo punya salah yaQuis hitung lah keliling lingkaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari kanglim19 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mohon maaf klo punya salah yaQuis

hitung lah keliling lingkaran dengan diameter

•25 cm
•30 cm
•34 cm


selamat mengerjakan
jangan \: lupa \: follow \: aq \:

Mohon maaf klo punya salah yaQuis hitung lah keliling lingkaran dengan diameter•25 cm•30 cm•34 cmselamat mengerjakan[tex]jangan \: lupa \: follow \: aq \: [/tex]​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

JAWABAN

Hitunglah keliling lingkaran dengan diameter :

  1. 25 cm = 78,5 cm
  2. 30 cm = 94,2 cm
  3. 34 cm = 106,76 cm

PEMBAHASAN

Lingkaran adalah salah satu bangun datar yg berbentuk bulat.Unsur - unsur lingkaran : Jari - jari, diameter, apotema, titik puncak, juring, tembereng, busur, tali busur. Contoh benda yg berbentuk lingkaran : Jam dinding, roda, logam, dan lain sebagainya.Berikut ini adalah rumus keliling dan luas lingkaran

Mencari Keliling lingkaran

  • {\blue{\boxed{\rm{k = 2 \: \pi \: r}}}}

Mencari Luas lingkaran

  • {\blue{\boxed{\rm{l = \pi {r}^{2} }}}}

PENYELESAIAN

DIKETAHUI

Diameter = 25 cm, 30 cm dan 34 cm

DITANYA

Hitunglah keliling lingkaran tersebut!

JAWAB

Jari - jari = 12,5 cm, 15 cm, 17 cm

Jari - jari 12,5cm

→ 2πr

→ 2 × 3,14 × 12,5

→ 6,28 × 12,5

78,5 cm

Jari - jari 15 cm

→ 2πr

→ 2 × 3,14 × 15

→ 6,28 × 15

94,2 cm

Jari - jari 17 cm

→ 2πr

→ 2 × 3,14 × 17

→ 6,28 × 17

106,76 cm

________________________________

DETAIL JAWABAN

Mapel : Matematika

Kelas : 8

Bab : 7 - Lingkaran

Kata Kunci : Keliling lingkaran, diameter dan jari²

Kode soal : 2

Kode Kategorisasi : 8.2.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samuelchris8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Aug 21