1. 5 kg bawang putih harganya Rp35.000 Tentukan harga satu

Berikut ini adalah pertanyaan dari kevinsyahriaidan13 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. 5 kg bawang putih harganya Rp35.000 Tentukan harga satu kwintal bawang putih2. setiap 28 ekor sapi perah dapat menghasilkan 32 liter susu. Berapa liter susu yang dihasilkan jika banyak sapi perah nya 42 ekor
3. 100 ekor kambing disediakan makanan untuk 24 Minggu bila 40 ekor kambing dijual maka berapa minggu makanannya akan habis
4. suatu perjalanan akan selesai dalam 44 hari dengan 24 pekerja Jika pekerjaan itu ingin diselesaikan dengan 16 hari Tentukan Berapa banyak tambahan pekerja yang dibutuhkan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. 100/5 x 35000 = 700.000

2. 42/28 x 32 L = 48 L

3. 100/60 x 24 = 40

4.

 \frac{x + 24}{24} = \frac{44}{16}( dibagi \: 4 \: agar \: lebih \: mudah) \\ \frac{x + 24}{24} = \frac{11}{4} \\ x + 24 = \frac{11 \times 24}{4} \\ x + 24 = 66 \\ x = 66 - 24 = 42

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nana141414 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Apr 22