10. Tentukan kuartil-kuartil dari data berikut!Data17181920212223Frekuensi15532.16​

Berikut ini adalah pertanyaan dari henybayuloverestu pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10. Tentukan kuartil-kuartil dari data berikut!Data
17
18
19
20
21
22
23
Frekuensi
1
5
5
3
2.
1
6​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dari gambar diatas, untuk mengetahui nilai dari Q1, Q2, dan Q3 (jika data tersebut disertai frekuensi) maka untuk langkah langkahnya adalah sebagai berikut:

1. Buatlah frekuensi komutatif yang dimulai dari angka frekuensi pertama, lalu hasil frekuensi komutatif kedua adalah hasil jumlah dari frekuensi pertama dengan frekuensi kedua, lalu frekuensi komutatif ketiga adalah hasil dari jumlah frekuensi kedua dan ketiga, begitu pula seterusnya (seperti menjumlahkan seluruh frekuensi pada soal umum statistika)

2. Jika sudah, maka carilah Q1 dengan rumus yang sudah tertera diatas, lalu hasil dari operasinya dilanjutkan dengan mencari angka yang tepat dari frekuensi komutatif yang telah ditulis.. Misalnya Q1 = data ke 6, maka carilah di frekuensi komutatifnya angka 6 berada di angka mana atau diantara 2 angka mana. Lakukan cara yang sama untuk mencari Q2 dan Q3, namun dengan rumus yang sudah tertera pada gmbar. namun untuk mencari Q2 jika ganjil maka hanya dengan melakukan seperti Q1 dan Q3, namun jika genap maka perlu jumlah 2 angka antara data ke-n lalu dibagi 2

MAKA DIDAPAT

MAKA DIDAPAT Q1 = 18

MAKA DIDAPAT Q1 = 18Q2 = 19

MAKA DIDAPAT Q1 = 18Q2 = 19Q3 = 22

SEMOGA MEMBANTU:)

MOHON MAAF KALO SALAH:)

Dari gambar diatas, untuk mengetahui nilai dari Q1, Q2, dan Q3 (jika data tersebut disertai frekuensi) maka untuk langkah langkahnya adalah sebagai berikut:1. Buatlah frekuensi komutatif yang dimulai dari angka frekuensi pertama, lalu hasil frekuensi komutatif kedua adalah hasil jumlah dari frekuensi pertama dengan frekuensi kedua, lalu frekuensi komutatif ketiga adalah hasil dari jumlah frekuensi kedua dan ketiga, begitu pula seterusnya (seperti menjumlahkan seluruh frekuensi pada soal umum statistika)2. Jika sudah, maka carilah Q1 dengan rumus yang sudah tertera diatas, lalu hasil dari operasinya dilanjutkan dengan mencari angka yang tepat dari frekuensi komutatif yang telah ditulis.. Misalnya Q1 = data ke 6, maka carilah di frekuensi komutatifnya angka 6 berada di angka mana atau diantara 2 angka mana. Lakukan cara yang sama untuk mencari Q2 dan Q3, namun dengan rumus yang sudah tertera pada gmbar. namun untuk mencari Q2 jika ganjil maka hanya dengan melakukan seperti Q1 dan Q3, namun jika genap maka perlu jumlah 2 angka antara data ke-n lalu dibagi 2MAKA DIDAPAT MAKA DIDAPAT Q1 = 18MAKA DIDAPAT Q1 = 18Q2 = 19MAKA DIDAPAT Q1 = 18Q2 = 19Q3 = 22SEMOGA MEMBANTU:)MOHON MAAF KALO SALAH:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almaaqiraramadhani74 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Jul 21