1.pak arman meniup peluit untuk mengetahui tingkat kontestasi anak-anak. ima

Berikut ini adalah pertanyaan dari EkaFahira6969 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.pak arman meniup peluit untuk mengetahui tingkat kontestasi anak-anak. ima ani dan eko bilang yes persamaan pada tiupan peluit ketiga. selanjutnya ima bilang yes setiap 2 kali tiupan, ani bilang yes setiap 3 tiupan dan eko setiap empat tiupan.pada tiupan peluit keberapa mereka akan bilang yes bersama-sama yang kedua dan ketiga kalinya?a.12dan24
b. 13dan29
c.16dan28
d. 16dan 32
2. hasil pengerjaan dari 70%+0,6 - ¾ adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Ima, Ani, dan Eko bilang yes bersama-sama yang kedua kali pada tiupan ke-12 dan ketiga kalinya pada ditupan ke-24

2. Hasil pengerjaan dari 70% + 0,6 - 3/4 adalah 0,55

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. Soal diatas merupakan bentuk soal cerita dari materi KPKdengan ciri katabersama-sama.

Terdapat 3 orang anak, yang akan berkata yes setiap beberapa tiupan:
Ima = 2 kali tiupan
Ani = 3 kali tiupan
Eko = 4 kali tiupan

Dari ketiga data diatas, maka dicari KPK dari 2, 3, dan 4.

Hasil KPK dari 2, 3, dan 4 adalah 12

Sehingga, jika Ima, Ani, dan Eko bilang yes bersama-sama ditiupan ke-3 maka untuk ke 2 kalinya, mereka bilang yes bersama ditiupan ke-12 dam ketiga kalinya pada tiupan ke-24.

2. Dari ketiga angka tersebut dijadikan desimal terlebih dahulu
70% = 70/100 = 0,70
0,6 tetap karena sudah desimal
3/4 = 0,75

Sehingga 0,70 + 0,6 - 0,75 = 0,55

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut untuk materi  KPK dan FPB di link yomemimo.com/tugas/3648920
materi desimal dan persen di link yomemimo.com/tugas/12743279

#BelajarBersamaBrainly  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22