jawaban matematika kelas 8 halaman 141 tabel 8.2 nomor 4

Berikut ini adalah pertanyaan dari rana6970 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jawaban matematika kelas 8 halaman 141 tabel 8.2 nomor 4 dan 5

tolong jawab:(​
jawaban matematika kelas 8 halaman 141 tabel 8.2 nomor 4 dan 5tolong jawab:(​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tabel 8.2 Luas Permukaan Prisma

  • 4. Luas permukaan prisma segitiga = (2 × luas segitiga) + (keliling segitiga × tinggi prisma)
  • 5. Luas permukaan prisma segiempat = (2 × luas segiempat) + (keliling segiempat × tinggi prisma)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Prisma adalah bangun ruang yang dibatasi oleh dua bidang berhadapan yang kongruen (sama dan sebangun), dan saling sejajar, serta bidang-bidang lain yang berpotongan menurut rusuk-rusuk yang sejajar.

Diketahui :

Gambar jaring-jaring prisma.

Ditanya :

Luas permukaan prisma.

Penyelesaian :

  • Menentukan luas permukaan prisma segitiga siku-siku

Perhatikan gambar jaring-jaring prisma no 4 yang alasnya berbentuk segitiga siku-siku.

Luas = (2 × L I) + L II + L III + L IV

        = [2 × (1/2 × a × b)] + (b × t) + (c × t) + (a × t)

        = [2 × (1/2 × a × b)] + [(a + b + c) × t]

        = (2 × luas segitiga) + (keliling segitiga × tinggi)

  • Menentukan luas permukaan prisma segiempat

Perhatikan gambar jaring-jaring prisma no 5 yang alasnya berbentuk segiempat.

Luas = (2 × L I) + L II + L III + L IV + L V

        = [2 × (p × l)] + (l × t) + (p × t) + (l × t) + (p × t)

        = 2 × (p × l) + (2p × 2l) × t

        = (2 × luas segiempat) + (keliling segiempat) × tinggi

Kesimpulan :

Berdasarkan uraian diatas, secara umum dapat disimpulkan rumus luas permukaan prisma adalah Luas permukaan prisma = 2 × luas alas + keliling alas × tinggi prisma.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------

Pelari lebih lanjut

  1. Menentukan luas selimut prisma tegak segitiga  → yomemimo.com/tugas/5967842
  2. Luas permukaan limas segi enam beraturan → yomemimo.com/tugas/14610929
  3. Luas bidang tegak yang diketahui luas limas dan tinggi  → yomemimo.com/tugas/14863887

Detail Jawaban

Kelas : 8

Mapel : Matematika

Bab : 8 - Bangun Ruang Sisi Datar

Kode : 8.2.8

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21