6. Amati tabel berikut!NoKegiatan Manusia1 Mengendalikan hama secara kimiawi2 Menghindari

Berikut ini adalah pertanyaan dari kiranmalikka pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

6. Amati tabel berikut!No
Kegiatan Manusia
1 Mengendalikan hama secara kimiawi
2 Menghindari pemborosan bahan bakar
3 Menghemat penggunaan listrik
4 Melakukan ilegal logging
Kegiatan yang benar untuk menjaga keseimbangan lingkungan ditunjukkan oleh nomor ...
A. I dan 3
B. 2 dan 4
C. 2 dan 3
D. I dan 4
Lhawatirkan hal ini dischable​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. 2 dan 3

Penjelasan:

Kita harus menjaga keseimbangan lingkungan dengan tidak melakukan tindakan-tindakan yang dapat merusak keseimbangan lingkungan seperti membasmi hama dengan penggunaan bahan kimiawi serta melalukan ilegal logging. Penghematan listrik serta menghindari pemborosan bahan bakar merupakan salah satu cara untuk menjaga keseimbangan lingkungan disekitar kita

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wtriani401 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Aug 21