Berikut ini adalah pertanyaan dari bilyy4735 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Answer by: keisyaveronica16
Pecahan sederhana dari:
75/100= 75/100 : 25/25
= 3/4 ✅
Penjelasan lebih detail:
Macam-macam Pecahan:
1. Pecahan campuran
2. Pecahan biasa.
3. Pecahan desimal
4. Pecahan persen
5. Pecahan senilai
6. Pecahan sederhana
Nah salah satu diantara diatas itu ada pencahan sederhana. Di Bab ini kita mau belajar pecahan sederhana. Nah apa sih pecahan sederhana itu, trs apa ya contoh lainnya dari pecahan sederhana. Yuk simak penjelasan di bawah ini ↓
Pecahan sederhana adalah bentuk paling kecil dari suatu pecahan tersebut. Dengan cara membagi pecahan tersebut hingga menjadi paling kecil.
Contoh pecahan sederhana lainnya:
1. 10/20= 10/20 : 10/10
= 1/2
2. 6/9= 6/9 : 3/3
= 2/3
3. 25/100= 25/100 : 25/25
= 1/4
Nah, sekian penjelasan dari saya, terimakasih.
Tetap semangat ya belajarnya.
Pelajari Lebih Lanjut :
Materi mengenai Pecahan Sederhana
2. yomemimo.com/tugas/28171134
DETAIL JAWABAN :
Kelas : 3 dan 4
Mapel : Matematika
Materi : Pecahan Sederhana
Sorry if i'm wrong!
I hope this help!
#learnwithbrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keisyaveronica16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 09 Jan 22