4. Perhatikan gambar berikut! Titik O merupakan pusat lingkaran Panjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari rtini4925 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4. Perhatikan gambar berikut! Titik O merupakan pusat lingkaran Panjang AC = 50 cm, dan talibusur BC = 48 cm Hitunglah : a. Panjang jari-jari b. Panjang apotema (jarak pusat lingkaran ke BC) C. Luas daerah A OBC Jawab:​
4. Perhatikan gambar berikut! Titik O merupakan pusat lingkaran Panjang AC = 50 cm, dan talibusur BC = 48 cm Hitunglah : a. Panjang jari-jari b. Panjang apotema (jarak pusat lingkaran ke BC) C. Luas daerah A OBC Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. yaitu adalah 25cm

b. panjangnya adalah 7 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

a.dik=AC=50cm

=BC=48cm

dit=panjang jari-jari(OA)

jwb=AC=50cm

maka=OA=(50:2)cm=25cm

b.dik=AC=50cm

=BC=48cm

=OA=25cm

dit=panjang apotema

jwb=panjang jari-jari lingkaran 50cm,maka OA=25cm

panjang tali busur BC=48cm,maka:BC=1/2×48=24cm

segitiga BGC siku2 di G, maka:

OC=√OA²-AC²=√25²-24²=√625-576=√49=√7

jadi,panjang apotema OC adalah 7cm

thanks, matematika itu bisa dibilang lumayan susah tapi kalo cepat paham,matematika mirip seperti menepuk nyamuk. easy!!!

oh ya aku baru di app brainly ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Unknown121385 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 May 22