Berikut ini adalah pertanyaan dari srinanik808 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kelebihan :
1. Panel surya ramah lingkungan dan tidak memengaruhi perubahan iklim karena panel surya berasal dari energi matahari yg di manfaatkan, bukan dari bahan bakar.
2. Memanfaatkan energi matahari sebagai sumber energi utama yg dapat diperbarui untuk diubah menjadi listrik.
3. Tidak menghasilkan gas rumah kaca karena berasal dari energi matahari bukan dari bahan bakar fosil.
4. Panel surya tidak menghasilkan polusi udara.
5. Energi yg dihasilkan dapat menghemat listrik dalam jangka panjang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh larasatyyunita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Feb 22