Berikut ini adalah pertanyaan dari siapaakuyakk pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
11 + 22 - 3 =
note: pp couple _-_
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hasil dari 11 + 22 – 3 adalah 30.
Hasil tersebut dapat kita peroleh dengan mendahulukan penjumlahan terlebih dahulu baru pengurangan atau sebaliknya pengurangan dulu baru kemudian penjumlahan. Jika dalam operasi hitung campurannya terdapat perkalian atau pembagian, maka yang didahulukan adalah perkalian atau pembagian tersebut. Jika hanya terdiri dari perkalian dan pembagian, maka dikerjakan berdasarkan urutannya. Contoh:
1) 6 + 2 × 3 ⇒ yang dikerjakan terlebih dahulu adalah perkalian, yaitu
= 6 + (2 × 3)
= 6 + 6
= 12
2) 6 + 2 – 3 ⇒ yang dikerjakan terlebih dahulu boleh penjumlahan, boleh juga pengurangan, hasilnya sama.
- (6 + 2) – 3 = 8 – 3 = 5
- 6 + (2 – 3) = 6 + (–1) = 6 – 1 = 5
3) 6 ÷ 2 + 3 ⇒ yang dikerjakan terlebih dahulu adalah pembagian, yaitu:
= (6 ÷ 2) + 3
= 3 + 3
= 6
4) 6 ÷ 2 × 3 ⇒ dikerjakan secara berurutan yaitu pembagian terlebih dahulu.
= (6 ÷ 2) × 3
= 3 × 3
= 9
5) 6 × 2 ÷ 3 ⇒ dikerjakan secara berurutan yaitu pembagian terlebih dahulu.
= (6 × 2) ÷ 3
= 12 ÷ 3
= 4
Penjelasan dengan langkah-langkah
Diketahui
11 + 22 – 3
Ditanyakan
Tentukan hasil dari penjumlahan dan pengurangan bilangan tersebut!
Jawab
Langkah 1
11 + 22 – 3
= (11 + 22) – 3
= 33 – 3
= 30
Langkah 2
11 + 22 – 3
= 11 + (22 – 3)
= 11 + 19
= 30
Kesimpulan
Jadi hasil dari 11 + 22 – 3 adalah 30.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang sifat operasi hitung: yomemimo.com/tugas/11233836
- Materi tentang operasi hitung campuran: yomemimo.com/tugas/11185968
- Materi tentang penjumlahan dan perkalian: yomemimo.com/tugas/8465957
------------------------------------------------
Detil Jawaban
Kelas : 2
Mapel : Matematika
Kategori : Penjumlahan dan Pengurangan
Kode : 2.2.1
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsetpopeye dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jan 22