pancasila sebagai falsafah bangsa dan pandangan hidup bangsa Indonesia, berkembang

Berikut ini adalah pertanyaan dari nyongraisrumagutawan pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

pancasila sebagai falsafah bangsa dan pandangan hidup bangsa Indonesia, berkembang di dalam kehidupan sosial dan kebudayaan masyarakat Indonesia. pancasila diyakini sebagai jiwa dalam kepribadian bangsa Indonesia. berdasarkan konsep dasar tersebut, anda di minta untuk menganalisis sumber keberadaan masing-masing sila ( sila pertama, kedua, ketiga, keempat, kelima) dalam kehidupan masyarakat Indonesia. berikan contoh untuk masing-masing sila yang sangat kontekstualkontekstual dengan kehidupan masyarakat anda?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sila 1 -- Beribadah sesuai agama masing-masing.

sila  2 -- Membantu sesama. Walaupun berbeda jenis kelamin.

sila 3 -- Mempererat persatuan dan kesatuan dengan cara tidak bersikap individualisme.

sila 4 -- Menghargai pendapat teman saat berdiskusi.

sila 5 -- hemat energi.

Penjelasan:

Maaf kalau salah..

#BelajarBersamaSpadoonKing

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21