1. Jika dua buah kubus mempunyai panjang sisi 6 cm

Berikut ini adalah pertanyaan dari intansilaen904 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jika dua buah kubus mempunyai panjang sisi 6 cm dan 12 cm, tentukan perbandingan volume kedua kubus tersebut !2. Sebuah akuarium berbentuk kubus dengan panjang sisi 65 cm. Jika akuarium tersebut akan di isi air hingga penuh, maka berapa liter air yang diperlukan ? (1 liter = 1 dm³)

3. Suatu kubus memiliki luas permukaan 486 cm². Tentukan panjang sisi kubus tersebut.


kk bntu please bgt kk ku bth bantuan kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.panjang sisi 6 cm dan 12 cm

Vkubus(1)=6x6x6=216cm³

Vkubus(2)=12x12x12=1728cm³

perbandingan volume kubus

216cm³:1728cm³(dibagi 216)

1cm³:8cm³

2. panjang sisi 65 cm

Vkubus=sxsxs=65x65x65=274.625cm³

274.625cm³=274,625dm³

274,625dm³=274,625 Liter

3.Lp kubus=6s²

486cm²=6s²

s²=81

s=√(81)

s=9cm

jadi panjang sisi kubus adalah 9cm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh geasskun10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 23 Apr 22