Berikut ini adalah pertanyaan dari laluna19alfatih pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
18 cm
Pengerjaan akar Kubik Terbagi Menjadi 2 yaitu :
- Angka depan
Potonglah 3 angka dari belakang dan abaikan 3 angka tersebut. Dan carilah hasil kubik yang Kurang atau Sama dengan angka yang tersisa.
5.832 (Angka 832 diabaikan. Dan cari hasil kubik yang Kurang/Sama dengan 5.)
Angka Depan = 1, karena 1³ = 1.
Jika memakai 2, akan berlebih. Karena 2³ = 8
- Angka belakang
Cukup perhatikan angka paling belakang. Lalu cocokkan dengan angka paling belakang dari hasil kubik.
5.832 (Mencari hasil kubik dengan angka belakang = 2)
1³ = 1
2³ = 8
3³ = 27
4³ = 64
5³ = 125
6³ = 216
7³ = 343
8³ = 512
9³ = 729
10³ = 1000
Angka belakang = 8
Hasilnya cukup gabungkan angka depan dan angka belakang.
= (1)(8)
= 18 cm
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anggreini1011 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 29 Aug 21