Berikut ini adalah pertanyaan dari vinsentinanovendonob pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jenis-jenis komputer lain yang muncul pada generasi ini diantaranya UNIVAC III, UNIVAC SS80, UNIVAC SS90, UNIVAC 1107, IBM 7070, IBM 7080, IBM 1400, IBM 1600 PDP-1, PDP-8, Burroghts 200
Penjelasan:
Pada generasi ini komputer sudah menggunakan Transistor sebagai Processornya dan mulai digunaka pada tahun 1956. Penemu transistor tersebut adalah tiga orang fisikawan asal Amerika yaitu WALTER HOUSER BRATTAIN, JHONE BARDEN, WILLIAM BRANDFORD pada tahun 1948. Transistor menggantikan tube vakum, sehingga ukuran mesin elektrik yang berukuran besar menjadi lebih kecil.
tolong jadikan jawaban terbaik ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alinaa01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 06 Jan 22