Kuis 100/2 Points dari stingray:[gampang aja biar kalian jadi top

Berikut ini adalah pertanyaan dari Stingray pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kuis 100/2 Points dari stingray:[gampang aja biar kalian jadi top jawara harian]barisan aritmatika
U20 = 59
a = 2
U100 = ?
S20 = ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

U100 = 299

S20 = 610

Penjelasan dengan langkah-langkah:

a = 2

• Un = a + (n - 1)b

U20 = 2 + (20 - 1)b

59 = 2 + 19b

59 - 2 = 19b

57 = 19b

57 ÷ 19 = b

b = 3

• Un = a + (n - 1)b

U100 = 2 + (100 - 1)3

U100 = 2 + 99 × 3

U100 = 2 + 297

U100 = 299

• Sn = n/2 (2a + (n - 1)b )

S20 = 20/2 (2 × 2 + (20 - 1)3 )

S20 = 10(4 + 19 × 3)

S20 = 10(4 + 57)

S20 = 10 × 61

S20 = 610

Jawab:Nilai dari U100 adalah 299Nilai dari S20 adalah 610Pendauluan :Barisan aritmetika adalah suatu barisan bilangan yang mempunyai selisih tetap di antara suku-sukunya yang saling berdekatan. Sedangkan deret aritmetika adalah jumlah suku ke-n pertama pada barisan tersebut.Sifat-sifat barisan aritmatika adalah sebagai berikut:Apabila x, y, dan z merupakan bilangan yang berurutan dari suatu barisan aritmetika, maka akan berlaku dua kali bilangan yang ditengah sama dengan jumlah dari kedua bilangan yang ada di sampingnya.Apabila w, x, y, z, empat bilangan yang berurutan dari suatu barisan aritmetika, maka akan berlaku jumlah dari dua bilangan yang terletak di tengah sama dengan jumlah dari dua bilangan yang ada di sampingnya.Apaila U adalah suku ke-n barisan aritmetika maka berlaku selisih antara jumlah n suku pertama dan jumlah n - 1 suku pertama adalah suku ke-n.Pembahasan :1). U100 = 2 + (100 - 1)3    U100 = 2 + 99 × 3    U100 = [tex]{\boxed{\purple{\sf{299}}}}[/tex]2). S20 = [tex]{\sf{\frac{20}{2} (2\times2+(20-1)3)}}[/tex]    S20 = [tex]{\sf{10(4+19\times3)}}[/tex]    S20 = [tex]{\sf{10\times61}}[/tex]    S20 = [tex]{\boxed{\purple{\sf{610}}}}[/tex]Pelajari lebih lanjut :Macam-macam pola bilangan:brainly.co.id/tugas/42173676brainly.co.id/tugas/16417927brainly.co.id/tugas/11601604Detail jawaban :Mapel : MatematikaKelas : IXMateri : Barisan dan DeretBab : -Kode kategorisasi : 9.2.2Kata kunci : Barisan Aritmatika#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MoonElfKing dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jan 22