Berikut ini adalah pertanyaan dari raghel74 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
FPB dari 56, 64, dan 98 adalah 2
PENDAHULUAN
1. FPB (Faktor Persekutuan Terbesar)
Definisi dari Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari dua atau lebih bilangan yaitu bilangan terbesar yang dapat membagi habis semua bilangan tersebut.
Untuk menentukan FPB dari dua atau lebih bilangan bisa dengan menggunakan langkah pohon faktor dan metode sengkedan.
Example:
Tentukan FPB dari 10 dan 20.
- Langkah 1: Dengan menggunakan pohon faktor
10 20
/\ /\
2 5 2 10
/\
2 5
10 = 2 × 5
20 = 2² × 5
Faktor Persekutuan Terbesar dapat ditentukan dengan mengalikan semua faktor prima yang bersekutu, dengan pangkat yang terkecil.
Jadi, FPB dari 10 dan 15 adalah 2 × 5 = 10
- Langkah 2: Dengan menggunakan metode sengkedan
10 | 20
(2) 5 | 10
2 5 | 5
(5) 1 | 1
Berilah tanda kurung pada faktor prima yg dapat membagi kedua bilangan.
FPB = 2 × 5
= 10
2. KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil)
Definisi dari Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK) dari dua atau lebih bilangan merupakan bilangan paling kecil yang dapat habis dibagi dengan bilangan-bilangan tersebut.
Untuk menentukan KPK dapat menggunakan langkah pohon faktor dan metode sengkedan.
Example:
Tentukan KPK dari 10 dan 20.
- Langkah 1: Dengan menggunakan pohon faktor
10 20
/\ /\
2 5 2 10
/\
2 5
10 = 2 × 5
20 = 2² × 5
Kelipatan persekutuan terkecil dapat ditentukan dengan mengalikan semua faktor prima yang ada. Jika terdapat faktor prima yang sama, maka kita dapat memilih dengan pangkatnya yang terbesar.
Jadi, KPK dari 10 dan 20 adalah 2² × 5 = 20
- Langkah 2: Dengan menggunakan metode sengkedan
10 | 20
2 5 | 10
2 5 | 5
5 1 | 1
KPK dapat ditemukan dengan mengalikan semua faktor-faktor yang ada.
Jadi, KPK dari 10 dan 20 adalah 2² × 5 = 20
____________,,_____________
Dari pembahasan tersebut, mari kita selesaikan permasalahan pada soal!
PEMBAHASAN
Dengan metode sengkedan:
56|64|98
(2) 28|32| 49
2 14|16 | 49
2 7 | 8 | 49
2 7 | 4 | 49
2 7 | 2 | 49
2 7 | 1 | 49
7 1 | 1 | 7
7 1 | 1 | 1
FPB = 2
Kesimpulan
Jadi, FPB dari bilangan 56, 64, dan 98 adalah 2
Pelajari lebih lanjut:
1. Materi tentang mencari FPB:
2. Materi tentang mencari KPK:
3. Materi tentang mencari FPB dan KPK:
==============:)(:==============
Detail Jawaban:
- ♪ Kelas: 4 SD
- ♪ Mapel: Matematika
- ♪ Materi: Bab 2 -Kelipatan dan Faktor bilangan
- ♪ Kode Kategorisasi: 4.2.2
- ♪ Kata kunci: Mencari FPB
- ♪ Kode soal: 2
#LearnWithBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh callmenasywaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21