Hasil pencerminan titik (5, 2) terhadap sumbu-y kemudian dicerminkan terhadap

Berikut ini adalah pertanyaan dari kholifahfatma2789 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hasil pencerminan titik (5, 2) terhadap sumbu-y kemudian dicerminkan terhadap sumbu-x adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hasil pencerminan : (-5, -2)

Penjelasan:

Pencerminan atau refleksi adalah transformasi geometri yang berupa pemindahan posisi suatu titik ke posisi bayangan titik tersebut. Hasil dari  pencerminan dapat digambarkan dengan sifat seperti pada cermin datar. Pencerminan pada sumbu x merupakan perpindahan posisi suati titik objek pada koordinat cartecius dengan cara mencerminkan objek tersebut terhadap sumbu x. Sebaliknya, Pencerminan pada sumbu y merupakan perpindahan posisi suati titik objek pada koordinat cartecius dengan cara mencerminkan objek tersebut terhadap sumbu y. Rumus untuk melakukan pencerminan terhadap sumbu x adalah A (x,y) -> P=A’ (x,-y). Sedangkan, rumus untuk melakukan pencerminan terhadap sumbu y adalah A (x,y) -> P=A’ (-x,y).

Contoh pada soal:

Diketahui x = 5, y = 2.

Pencerminan terhadap sumbu y, maka A (5,2) -> P=A' (-5,2).

Setelah itu pencerminan kembali terhadap sumbu x, sehingga A' (-5,2) dan hasil pencerminannya adalah (-5,-2)

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut tentang pencerminan pada yomemimo.com/tugas/28940572

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22