pertanyaan berikut yang menyatakan bilangan bulat negatif adalah1.harga telur menjelang

Berikut ini adalah pertanyaan dari pd93612263 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pertanyaan berikut yang menyatakan bilangan bulat negatif adalah1.harga telur menjelang tahun baru naik Rp.3000 per kilo
2.suhu udara di puncak penggunungan jaya wijaya 4°C dibawah nol
3.tinggi badan susan bertambah 4KG
4.kapal selam berada pada kedalaman 10 meter di bawah permukaan laut

jawaban
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 1 dan 4​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. 2 dan 4

2.Suhu udara dipuncak pegunungan Jayawijaya Wijaya 4°c dibawah 0,jika di bawah 0,berarti negatif, tetapi jika diatas 0,berrti positif

4.Kapal selam berada pada kedalaman 10 meter dibawah permukaan laut

itu juga negatif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayunbbn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22