1. sebutkan pengertiana), Garis tinggib), garis beratc). Garis bagipada bangun

Berikut ini adalah pertanyaan dari kakakibrahim1995 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. sebutkan pengertiana), Garis tinggi

b), garis berat

c). Garis bagi

pada bangun segitiga dan beri contoh gambarnya

pada bangun segitiga masing masing satu gambar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. garis bagi : garis yang ditarik dari salah satu titik sudut pada segitiga sehingga membagi sudut tersebut menjadi dua sama besar

2. garis tinggi : garis yang melalui salah satu titik sudut segitiga dan tegak lurus dengan sisi di depannya

3. garis berat : garis yang ditarik dari titik sudut suatu segitiga sehingga membagi sisi di depannya menjadi dua bagian sama panjang

4. garis sumbu : garis yang membagi sisi segitiga menjadi dua bagian yang sama panjang dan tegak lurus pada sisi tersebut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zazacantip15 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 Aug 21