QUIZ!! 2/5 1. Sebuah televisi terjual dengan harga Rp 1.800.000,00.

Berikut ini adalah pertanyaan dari dleanferdiansyah pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QUIZ!! 2/51. Sebuah televisi terjual dengan harga Rp 1.800.000,00. Jika penjual mengalami kerugian sebesar 10%, maka berapa harga pembelian televisi tersebut?

2. Sebuah bola diameternya 28 cm. Luas permukaannya adalah … cm²

3. Sebuah Balok Dengan Panjang 35 Cm, Lebar 20 Cm dengan Volume 11.200 Cm³. Berapa Tingginya?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻

Answer By Zahfa A.N.S!

  • بسم الله الرحمن الرحيم
  • السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Hi, Saya Bantu Jawab ya!#Math.

========================

Mapel : Matematika

========================

Penyelesaian Soal

=>Pertanyaan Soal :

  • 1. Sebuah televisi terjual dengan harga Rp 1.800.000,00. Jika penjual mengalami kerugian sebesar 10%, maka berapa harga pembelian televisi tersebut?adalah Rp2.000.000,00.

  • 2. Sebuah bola diameternya 28 cm. Luas permukaannya adalah 2.464cm².

  • 3. Sebuah Balok Dengan Panjang 35 Cm, Lebar 20 Cm dengan Volume 11.200 Cm³. Berapa Tingginya?adalah 16cm.

=>Diketahui Soal :

  • 1. Harga : Rp1.800.000,00, rugi : 10%
  • 2. d : 28cm, r : 28/2 = 14cm
  • 3. p : 35cm, l : 20cm, V : 11.200cm³

=>Ditanya Soal :

  • 1. Harga Pembelian Televisi?
  • 2. Luas Permukaan Bola?
  • 3. Tinggi Balok?

=>Dijawab Soal :

  • 1. Rp2.000.000,00.
  • 2. Lp = 2.464cm².
  • 3. t = 16cm.

***********************************

Jawaban Nomer 1

  • Hb = Hj x 100/(100% - R)
  • Hb = 1.800.000,00 x 100/(100% - 10%)
  • Hb = 1.800.000,00 x 100/(90)
  • Hb = 20.000 x 100
  • Hb = Rp2.000.000,00

=>Cara Mengerjakannya :

  • yang angka “1.800.000,00” itu dibagikan (÷) oleh angka “90” dengan cara 1.800.000,00/(90) = Rp2.000.000,00 dan menghasilkan Rp2.000.000,00.

  • btw, yang (/) itu adalah dibagikan atau per. jadi, (/) dan (÷) itu sama saja ya. Jika Mencari hasil, maka Simbol (/) dan (÷) akan mendapatkan hasil yang sama. dengan contoh :

  • 30 ÷ 2 = 15
  • 30/2 = 15

***********************************

Jawaban Nomer 2

=>1. mencari jari-jari Bola :

  • r = d/2
  • r = 28/2
  • r = 14cm

=>2. Luas Permukaan Bola :

  • Lp = 4 x π x r²
  • Lp = 4 x 22/7 x 14²
  • Lp = 4 x 22/7 x 196
  • Lp = 2.464cm²

***********************************

Jawaban Nomer 3

  • t = V : (p x l)
  • t = 11.200 : (35 x 20)
  • t = 11.200 : (700)
  • t = 16cm

  • V = p x l x t
  • V = 35 x 20 x 16
  • V = 700 x 16
  • V = 11.200cm³ [TERBUKTI]

========================

Kesimpulan

  • 1. Jadi, Harga pembelian tersebut adalah Rp2.000.000,00
  • 2. Jadi, Luas Permukaan bola tersebut adalah 2.464cm²
  • 3. Jadi, Tinggi balok tersebut adalah 16cm

◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻

>>Detail Jawaban<<

  • Mapel: Matematika
  • Materi: Bab 7 - Aritmatika Sosial
  • Kelas: Sekolah mengenah pertama (7SMP)
  • Kode soal: 2
  • kode kategorisasi: 7.2.7
  • kata kunci: harga, rugi, harga pembelian

Materi Tambahan :

  • Mapel: Matematika
  • Materi: Bab 8 - Bangun Ruang
  • Kelas: Sekolah mengenah pertama (8SMP)
  • Kode Soal: 2
  • Kode Kategorisasi: 8.2.8
  • Kata kunci: Mencari jari-jari bola, luas permukaan bola, mencari tinggi balok

#StopCopyPaste!

◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻◼◻

  • الحمد لله رب العالمين
  • السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

\huge\boxed{\sf{Zahfa \: A.N.S}}

#Matematika

1.) Harga pembelian televisi tersebut adalah Rp. 2.000.000,002.) Luas Permukaan Bola tersebut adalah 2.464cm²3.) Tinggi Balok tersebut adalah 16 cm[tex]{{\boxed{\boxed{{\bold{Penyelesaian \: Soal}}}}}}[/tex]Diketahui : Harga yang terjual = Rp. 1.800.000,00Kerugian = 10% Ditanya : Berapa harga pembelian televisi tersebut ? Dijawab : Harga pembelian [tex] = \frac{100}{100 - kerugian \: } \: [/tex] x Harga yang terjual Harga pembelian [tex] = \frac{100}{100 - 10\%} [/tex] x Rp. 1.800.000,00Harga pembelan [tex] = \frac{100}{90} [/tex] x Rp. 1.800.000,00Harga pembelian = ( Rp. 1.800.000,00 : 90 ) x 100Harga pembelian = Rp.20.000,00 x 100 Harga pembelian = Rp. 2.000.000,00________________________Diketahui : Diameter Bola = 28 cm Jari - jari = 28 cm : 2 = 14 cmπ = [tex] \frac{22}{7} [/tex]Ditanya : Luas Permukaan Bola ? Dijawab : ========================= Luas Permukaan Bola = 4 x π x r²= 4 x [tex] \frac{22}{7} [/tex] x 14 cm x 14 cm= 4 x 44 cm x 14 cm = 4 x 616 cm = 2.464cm²________________________Diketahui : Volume = 11.200 cm³Panjang = 35 cm Lebar = 20 cmDitanya : Berapa Tinggi Balok tersebut ? Dijawab : Tinggi Balok Volume = P x L x T 11.200 = 35 x 20 x T 11.200 = 700 cm x T Tinggi = 11.200 Cm³ : 700 cmTinggi = 16 cm Bukti bahwa Tinggi Balok tersebut adalah 16 cm Volume Balok= Panjang x Lebar x Tinggi = 35 cm x 20 cm x 16 cm = 700 cm x 16 cm = 11.200 [Terbukti √] ________________________Kesimpulan : 1.) Harga pembelian televisi tersebut adalah Rp. 2.000.000,002.) Luas Permukaan Bola tersebut adalah 2.464cm²3.) Tinggi Balok tersebut adalah 16 cm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Renata0705 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Aug 21