Berikut ini adalah pertanyaan dari Lauren03 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b. 42 mobil
c. 46 mobil
d. 48 mobil
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sebuah perusahaan asuransi memperkirakan mobil mengalami kecelakaandalam perjalanan adalah0,08. Dari 50 mobil yang disurvei, banyaknya mobil yang diharapkan tidakmengalamikecelakaanadalah46 mobil.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Sebuah perusahaan asuransi memperkirakan mobil mengalami kecelakaan dalam perjalanan adalah 0,08.
Ditanyakan:
Berapa banyaknya mobil yang diharapkan tidak mengalami kecelakaan dari 50 mobil?
Jawab:
Sebuah perusahaan asuransi memperkirakan mobil mengalami kecelakaan dalam perjalanan adalah 0,08, sehingga perkiraan peluang mobil mengalami kecelakaan adalah 0,08. Banyak mobilyang diperkirakan mengalamikecelakaandari50 mobildapat diperoleh menggunakan konsepfrekuensi harapan, yaitu hasil kaliantarapeluangmobil mengalami kecelakaan danbanyak mobil yang disurvei:
Fh = 0,08 × 50
Fh = 4
Dari 50 mobil diperkirakan ada 4 mobil yang mengalami kecelakaan, sehingga banyak mobilyang diharapkantidakmengalamikecelakaan:
m = 50 - 4
m = 46
Dengan demikian, banyaknya mobilyang diharapkantidakmengalamikecelakaanadalah46 mobil.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang peluang empirik dan peluang teoritik yomemimo.com/tugas/2665629
- Materi tentang peluang berkomplemen yomemimo.com/tugas/13281862
- Materi tentang frekuensi harapan yomemimo.com/tugas/1746036
Detail jawaban
Kelas: 9
Mapel: Matematika
Bab: Peluang
Kode: 9.2.7
#AyoBelajar
#SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 26 Aug 21