Sebuah perusahaan Mebel di kawasan industry MM 2100 mempunyai 376

Berikut ini adalah pertanyaan dari tantantanin14 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah perusahaan Mebel di kawasan industry MM 2100 mempunyai 376 karyawan.Karyawan perempuan nya berjumlah 213 orang sisanya karyawan laki-laki.Pada masa
pandemi ini kondisi perusahaan tersebut tidak stabil sehingga terjadi pengurangan karyawan.
Sebanyak 13 karyawan wanita dan 12 karyawan laki-laki dipensiunkan dini. Maka berapa
banyak karyawan perempuan dan karyawan laki-laki di perusahaan itu sekarang?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Wanita = 200 karyawan

Laki-laki = 151 karyawan

Total karyawan saat ini = 351 karyawan

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jumlah semua karyawan mula-mula = 376 karyawan

Jumlah karyawan wanita mula-mula = 213 karyawan

Jumlah karyawan laki-laki mula-mula = 376 - 213 = 163 karyawan

Karyawan dipensiunkan:

Wanita = 13 karyawan

laki-laki = 12 karyawan

Banyaknya karyawan setelah sekarang:

Wanita: 213 - 13 = 200 karyawan

Laki-laki:  163 - 12 = 151 karyawan

Total karyawan saat ini = 200 + 151 = 351 karyawan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh suharlinaahmad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21