1. Mengenal Kubus Aktivitas Siswa 2. Perhatikan sisi-sisinya. Kemudian, jawablah

Berikut ini adalah pertanyaan dari venaputri9521 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Mengenal Kubus Aktivitas Siswa 2. Perhatikan sisi-sisinya. Kemudian, jawablah pertanyaan-pertanyaa berikut. A. Berapa banyak sisi kubus? B. Berbentuk apakah sisi kubus tersebut? C. Berapa banyak titik sudutnya? D. Berapa banyak rusuknya? Tangga, kamu akan melempar dadu yang memiliki mata dada yans Apakah kamu suka bermain ular tangga? Dalam permainan berbeda-beda. Berbentuk apakah dadu tersebut? 1 Coba ambillah sebuah benda di sekitarmu yang berbentuk kubus​ Pakai cara !!!!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Banyak sisi kubus : 6

B. Bentuk sisi kubus : persegi (segi 4)

C. Jumlah Titik sudut : 8

D. Jumlah rusuk : 12

Bentuk dadu : kubus

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rositaekaae dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Jul 21