Apa saja teknik yang bisa diaplikasikan dalam pembuatan kerajinan budaya

Berikut ini adalah pertanyaan dari bagusadityaramadhan pada mata pelajaran Wirausaha untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa saja teknik yang bisa diaplikasikan dalam pembuatan kerajinan budaya non benda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kerajinan adalah sebuah kegiatan untuk melakukan pembuatan produk yang akan memperlihatkan fungsi dari benda dengan nilai estetika yang ada pada produk tersebut.

Pembahasan

Cara yang dilakukan untuk melakukan pembuatan kerajinan dengan inspirasi budaya non benda adalah:

Melakukan brainstorming ide. Hal ini dilakukan agar ide yang seputar budaya non benda dapat ditemukan. Dapat berbentuk seperti tarian, puisi, lagu daerah, hingga cerita rakyat, upaya dan teknik keahlian tertentu.

Melakukan persiapan pembuatan kerajinan. Apabila telah ditemukan apa yang ingin dibuat, taruhlah ke dalam kertas terlebih dahulu. Hal ini dilakukan agar apa yang akan kita lakukan lebih jelas dan tertulis sebelum kita berikan kepada orang lain secara mentah.

Kita mulai melakukan percobaan pembuatan. Apabila tarian, maka kita mulai menarikannya berdasarkan tarian di kertas. Apabila membuat lagu kita mengikuti not yang ada pada kertas dan selanjutnya.

Kemudian kita menjadikan diri kita ahli dalam melakukan hal tersebut. Hal ini dikarenakan kita ingin membuat sebuah budaya non benda secara pribadi. Oleh karena itu maka kita haruslah ahli dalam membuaya.

Terakhir adalah mempublikasikan karya yang telah dibuat sehingga orang lain dapat menyaksikan apa yang telah kita buat sebelumnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh purwantoardiansyah29 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21