1.Pak Rudi berencana membuka usaha percetakan di Banjarnegara. Untukmemenuhi kebutuhan

Berikut ini adalah pertanyaan dari eveleenjoy pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Pak Rudi berencana membuka usaha percetakan di Banjarnegara. Untukmemenuhi kebutuhan usahanya ia berencana meminjam uang di “ Bank
ARTA"sebesar Rp.100.000.000,00. Jika bank tersebut menentukan bunga
pinjaman sebesar 20% setahun, maka besar bunga selama setahun yang harus
dikembalikan Pak Rudi adalah ....*
a. Rp.2.000.000,00
b.Rp. 20.000.000,00
c. Rp. 24.000.000,00
d. Rp. 40.000.000,00

2.bank Surya memberikan bunga tabungan sebesar 6% setahun jika Noval menabung di bank tersebut sebesar Rp40.000.000,00 maka besar tabungan Noval seluruhnya setelah setahun adalah
a. RP.40.240.000,00
b. RP.40.800.000,00
c. RP.42.400.000,00
d. RP.44.800.000,00

3.Pak Hadi membeli dua karung beras yang berbeda jenis karung pertama dengan berat neto 50 kg dibeli dengan harga rp.540.000,00 karung kedua berat neto 50 kg dibeli dengan harga rp.560.000,00 Pak Hadi mencampur Kedua jenis beras tersebut jika Andi menginginkan pendapatan untung 20% maka harga jual beras yang sudah dicampur per kg adalah
a.RP.13.000,00
b.RP.13.200,00
c.RP.13.800,00
d.RP.13.600,00

bantu sekarang kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

soal 1

pinjaman = 100.000.000

b = 20% setahun

bunga yg dikembalikan =  20% x Rp. 100.000.000

= Rp. 20.000.000  [B]

soal2

tabungan awal = 100% =  Rp. 40.000.000

bunga 6% setahun

Besar bunga dan tabungan setelah 1 thun

= 106 /100 x Rp. 40.000.000

= 42.400.000 *C)

soal3

harga beli 100 kg =  540.000 + 560.000 = 1.100.000

Untung =20%

harga jual 100 kg = 120% x Rp. 1.100.000 = Rp. 1.320.000

hargajual / kg =  1.320.000/100 = Rp. 13.200

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KenJhenar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21