4.Menu di sebuah restoran terdiri dari empat jenis sup,delapan jenis

Berikut ini adalah pertanyaan dari meylanimeylani27 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4.Menu di sebuah restoran terdiri dari empat jenis sup,delapan jenis hidangan utama,limajenis hidangan penutup,dan enam jenis minuman. jika seorang pelanggan memilih salah satu menu dari setiap jenis secara acak, berapa banyak ruang sampel yang tersedia?

Bantuin ya xixixi
Jawab beserta caranya yaa:)
Gaboleh copas google
Gaboleh ngasal



Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

menu :

4 jenis sup

8 hidangan utama

5 hidangan penutup

6 jenis minuman

dengan kaidah perkalian, didapatkan:

banyak ruang sampel yang tersedia =

4×8×5×6 = 960

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ferrybukantoro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 31 Jul 21