tentukan penyelesaian dari :2x - 6 < 6x + 2

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayufitrianiislamiyah pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tentukan penyelesaian dari :
2x - 6 < 6x + 2 ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

{ -3, -4, -5, -6, -7, .......}

Langkah Langkah :

2x - 6 < 6x + 2

1.) Pindahkan konstanta ke ruas kanan, dan suku dg variabel ke ruas kiri.

NOTES : jika dipindahkan dari ruas kanan ke kiri dan sebaliknya, maka tandanya juga harus dibalik. negatif (-) jadi positif (+) dan sebaliknya

= 2x - 6x < (+)6 + 2

= -4x < 8

2.) untuk mengubah (-) pada suku yg memiliki variabel, seluruh soal harus dikalikan (-1), dan tanda < dibalik menjadi >

= -4x < 8 × (-1)

= 4x > -8

3.) untuk menentukan nilai X, maka bagilah konstanta dengan angka yg ada pada suku bervariabel

= (-8 ÷ 4)>x

= -2 > x (minus 2 lebih besar daripada X)

maka, bisa dipastikan bahwa nilai x ada dibawah nilai -2

himpunan penyelesaian nilai x adalah

{ -3, -4, -5, -6, -7, .......}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aiza1987 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22