Berikut ini adalah pertanyaan dari denisrealme pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Berita adalah suatu penuturan secara benar dan tidak memihak dari fakta. Berita harus punya arti penting dan baru terjadi, yang dapat menarik perhatian pembaca surat kabar yang memuat hal tersebut. Berita adalah laporan pertama dari kejadian penting dan dapat menarik perhatian umum.
2.Apa yg direncanakan oleh program ruang kreatif seni pertunjukan
3.kreatif seni pertunjukan indonesia direncanakan menjadi tahunan galeri indonesia kaya
4.Judul (headline) Judul merupakan kata kunci yang mewakili keseluruhan isi berita. Dalam teks berita, judul biasanya memuat tentang kejadian yang akan dibahas. ...
Teras (lead) Teras berita atau lead adalah bagian yang penting dalam berita. ...
Tubuh (body)
5.What (Apa) Unsur berita yang pertama adalah what atau apa. ...
Who (Siapa) Selanjutnya ada unsur who atau siapa. ...
When (Kapan) Berikutnya ada unsur when atau kapan. ...
Where (Dimana) ...
Why (Mengapa) ...
How (Bagaimana)
Penjelasan:
semogga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh habibahkhairani12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 03 Nov 21