Perhatikan gambar di bawah ini! 12 cm Luas lingkaran di

Berikut ini adalah pertanyaan dari azzahraquinsa69 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan gambar di bawah ini! 12 cm Luas lingkaran di atas adalah ... cm2. a. 111,04 c. 113,04 b. 112,04 d. 114,4pke cranya ya​
Perhatikan gambar di bawah ini! 12 cm Luas lingkaran di atas adalah ... cm2. a. 111,04 c. 113,04 b. 112,04 d. 114,4pke cranya ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Luas lingkaran dengan diameter 12 cm adalah 113,04 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Lingkaran terbentuk dari titik-titik yang membentuk lengkungan tertutup dan titik-titik tersebut memiliki jarak yang sama pada suatu titik tertentu yang disebut dengan diameter (d). Jarak antara suatu titik pada lengkungan tersebut ke titik pusat dinamakan jari-jari (r) yang nilainya setengah dari diameter. Rumus yang digunakan untuk mencari luas lingkaran adalah L=\pi r^2dan untuk mencari kelilingnya menggunakan rumusK=2 \pi r=\pi d.

Diketahui:

d = 12 cm

Ditanya:

Luas lingkaran tersebut.

Jawab:

Menentukan jari-jari (r)

r = \frac{d}{2}\\r=\frac{12}{2}\\r=6 \space cm

Menentukan luas lingkaran

L=\pi r^2\\L=3,14 \times 6^2\\L=3,14 \times 36\\L= 113,04\space cm^2

Jadi, luas lingkaran dengan diameter 12 cm adalah 113,04 cm²

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jan 22