6.3. Perhatikan matrik di bawah ini! Pancasilasebagai:1. Jiwa bangsa Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitrifitri52814 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6.3. Perhatikan matrik di bawah ini! Pancasila
sebagai:
1. Jiwa bangsa Indonesia 6. Perjanjian luhur
2. Kepribadian bangsa 7. Cita-cita dan tujuan
Indonesia
bangsa Indonesia
3. Nafas bangsa Indonesia 8. Satu-satunya asas dalam
kehidupan berbangsa dan
bernegara
4. Sumber dari segala 9. Sebagai moral
sumber hukum
pembangunan
5. Style dan gaya hidup 10. Pusaka leluhur dan
bangsa Indonesia
nenek moyang bangsa
Secara umum fungsi dan peranan Pancasila
menurut Tap MPR No. III/MPR/2000 tentang
sumber hukum nasional dan tata urutan
perundang-undangan dinyatakan bahwa Pancasila
digunakan sebagai dasar untuk mengatur
penyelenggaraan ketatanegaraan negara yang
meliputi bidang ideologi, politik, ekonomi, sosial
budaya, dan pertahanan keamanan. Yang bukan
fungsi dan peranan Pancasila sebelumnya telah
kita kenal ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1,3,7
C. 2, 5, 10
B. 3, 5, 10
D. 3,5,9​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A)1,3,7

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh habib0601 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22