Berikut ini adalah pertanyaan dari rafqyvc pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Buktikanlah, apakah daftar bilangan 61, 60, 19 termasuk tripel Pythagoras?
61, 60, 19
c² = a² + b²
61² = 19² + 60²
3.721 = 361 + 3.600
3721 ≠ 3.961
Jadi, bilangan tersebut bukan triple phytagoras
Pendahuluan:
Untuk membuktikan apakah bilangan-bilangan tersebut triple pythagoras atau bukan, gunakan rumus pythagoras c² = a² + b².
*bilangan yang paling besar pasti merupakan sisi miring dari segitiga, jadi bilangan-bilangan lain yang lebih kecil merupakan sisi tegak dan sisi alas segitiga
Pembahasan:
Rumus-Rumus Phytagoras :
- c² = a² + b²
- b² = c² - a²
- a² = c² - b²
ket :
- a = sisi alas segitiga
- b = sisi tegak segitiga
- c = sisi miring segitiga
Contoh:
a. 8, 12, 14
c² = a² + b²
14² = 8² + 12²
196 = 64 + 144
196 ≠ 208
Jadi, bilangan-bilangan tersebut bukan triple pythagoras
b. 9, 12, 15
c² = a² + b²
15² = 9² + 12²
225 = 81 + 144
225 = 225
Jadi, bilangan-bilangan tersebut adalah triple pythagoras
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srhsg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Jun 22