Pertanyaan 1.bagaimana peran organisasi budi utomo dalam bidang pendidikan? 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayuprastiwi27 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pertanyaan1.bagaimana peran organisasi budi utomo dalam bidang pendidikan?
2. Mengapa budi utomo dinyatakan sebagai pelolpor berdirinya organisasi.modern dalam memperjuanganka kemerdekaan bangsa.
4. Sebutkan peran Dr Wahidin dalam proses berdirinya Budi utomo
5. Sebutkan pula peran Dr Sutomo dalam.proses bedirinya budi utomo tolong ya kak soalnya hari ini pengen dikumpulin ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Memajukan dan meningkatkan derajat bangsa Indonesia melalui bidang pendidikan dan pengajaran.

2.berdirinya Budi Utomo pada 20 Mei 1908 Maka dianggap sebagai awal gerakan yang menjadi tonggak kemerdekaan Indonesia.

3.peran dr. Wahidin Soedirohusodo terhadap berdirinya organisasi Budi Utomo adalah mengubah cara berjuang rakyat Indonesia dari perjuangan fisik kepada cara perjuangan melalui pendidikan.

4. Perannya menjadi motif dari organisasi ini berfokus pada dunia pendidikan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh efghjjkkmmmm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22