Sebuah kawat panjangnya 216m. Jika kawat tersebut zlipotong menjadi 3

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayibumen pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah kawat panjangnya 216m. Jika kawat tersebut zlipotong menjadi 3 bagian dengan perbandingan 3:4:5. Tentukan panjang masing2 kawat ?yang benar aku isikan gopay 10k gc!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Panjang kawat pertamaadalah54 meter,panjangkawat kedua adalah 72 meter, dan panjang kawat ketiga adalah 90 meter.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Perbandingan atau yang disebut dengan rasio merupakan bilangan yang menyatakan nilai suatu unsur dibanding dengan nilai unsur lain. Perbandingan dibedakan menjadi dua, yaitu:

  • Perbandingan senilai

Perbandingan senilai merupakan perbandingan dimana ketika nilai salah satu unsur bertambah maka nilai dari unsur lain akan bertambah pula.

  • Perbandingan berbalik nilai

Perbandingan berbalik nilai merupakan perbandingan dimana ketika nilai salah satu unsur bertambah maka nilai unsur lain akan berkurang.

Diketahui:

  • Panjang kawat = 216 m
  • Kawat dipotong menjadi 3 bagian
  • Perbandingan panjang kawat = 3:4:5

Ditanya:

Panjang masing-masing kawat?

Jawab:

Panjang kawat 1:

Panjang kawat 1 = 3/(3+4+5). 216 m

Panjang kawat 1 = 3/12. 216 m

Panjang kawat 1 = 54 m

Panjang kawat 2:

Panjang kawat 2 = 4/(3+4+5). 216 m

Panjang kawat 2 = 4/12. 216 m

Panjang kawat 2 = 72 m

Panjang kawat 3:

Panjang kawat 3 = 5/(3+4+5). 216 m

Panjang kawat 3 = 5/12. 216 m

Panjang kawat 3 = 90 m

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang perbandingan pada yomemimo.com/tugas/12889720

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22