Berikut ini adalah pertanyaan dari nurfaizah202030 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
60°. Jika kecepatan mobil A = 40 km/jam, mobil B = 50
km/jam, dan setelah 2 jam kedua mobil berhenti, maka
jarak kedua mobil tersebut adalah ... km
A. 10/21
D. 10161
B. 15/21
E. 20/61
C. 20V21
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Dua buah mobil a dan b berangkat dari tempat yang sama. Arah mobil a dengan mobil B membentuk sudut 60°. Jika kecepatan mobil a = 40 km/jam dan mobil B 50 km/jam. Setelah 2 jam kedua mobil berhenti, maka jarak kedua mobil tersebut adalah .
Pendahuluan
Trigonometri adalah suatu cabang ilmu yang mengulas seputar hubungan antara sisi dan sudut pada segitiga.
Perbandingan trigonometri adalah suatu perbandingan sisi pada suatu segitiga siku-siku. Namun, apabila segitiga tersebut tidak siku-siku, kita masih dapat menghitung nilai perbandingan trigonometrinya dengan beberapa aturan berikut:
Aturan Sinus
Aturan Cosinus
Dari penjelasan tersebut, mari kita selesaikan permasalahan di atas!
Pembahasan
Diketahui:
Sudut = 60°
Waktu = 2 jam
Kecepatan mobil A = 40 km/jam
Kecepatan mobil B = 50 km/jam
Ditanyakan:
Jarak kedua mobil tersebut.
Jawab:
1. Tentukan jarak yang ditempuh mobil A.
Jadi jarak yang ditempuh mobil A adalah 80 km.
2. Tentukan jarak yang ditempuh mobil B.
Jadi, jarak yang ditempuh mobil B adalah 100 km.
3. Tentukan jarak antara mobil A dan mobil B dengan aturan sinus.
Misal:
a = jarak antara mobil A dan B.
b = jarak yang ditempuh mobil A.
c = jarak yang ditempuh mobil B.
A = sudut antara mobil A dan B.
Maka:
Jadi, jarak antara mobil A dan B adalah .
Pelajari lebih lanjut,
Materi tentang menentukan perbandingan trigonometri pada suatu segitiga: yomemimo.com/tugas/22373421
Materi tentang menentukan perbandingan trigonometri pada suatu segitiga: yomemimo.com/tugas/15580837
Materi tentang menentukan panjang sisi segitiga: yomemimo.com/tugas/21103911
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh supandicell0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Jun 22