3. Harga 7 potong kemeja adalah Rp 602.000. Tentukan harga

Berikut ini adalah pertanyaan dari alw4yst0g3th3r pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Harga 7 potong kemeja adalah Rp 602.000. Tentukan harga 1 lusin kemeja yang sejenis dengan kemeja tersebut!4. Dengan berjalan 20 langkah, seorang pejalan kaki dapat menempuh jarak 11 meter. Berapa meter jarak yang ditempuh orang tersebut, jika ia berjalan 96 langkah? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

3.pertama kita harus tau harga perpotongnya dengan cara harga total dibagi jumlah barang nya

602000:7 = 86000 perpotong kemeja

sekarang kita kali kan dengan 1 lusin, kita ketahui bahwa 1 lusin adalah 12 biji/ potong

86000 x 12 = 1.032.000

~Start With Bismillah~____________________Sdh terlampir ya _____________________________Apakah jawabanku ini membantumu? Berikan pilihanmu! A) Ya, membantuB) Lumayan, membantuC) Tidak, membantu _____________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CelynCeisya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 May 22