Berikut ini adalah pertanyaan dari rafikalr0209 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
(Kasih 100 point)jangan ngasal ,tolong kerjain sekarang
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
8.
7n - 4n = 33
3n = 33
n = 11
banyak kelereng Andi dan Dino = 7n + 4n = 11n = 11(11) = 121
9.
9 : 9+6 = m : m+8
9 (m+8) = m(9+6)
9m + 72 = 15m
72 = 6m
12 = m
10.
Rp 250.000 mendapat diskon 15%
besarnya diskon : Rp 250.000 × 15% = 37.500
harga baju : 250.000 - 37.500 = Rp 212.500
11.
01,30 ----- jarum berada di angka 1 dan 6
karena lingkaran memiliki total sudut 360° maka setiap 1 angka di jam memiliki dudut 360 ÷ 12 = 30°
sudut diantara angka 1 dan 6 = (6-1) × 30° = 150°
12.
35/14 = x/8
35/14 × 8 = x
20 = x
Pekerja yang dibutuhkan agar pekerjaan selesai dalam 14 hari adalah 20 orang
Mohon maaf kalau salah tolong dikoreksi. Semoga bermanfaat. Jadikan jawaban terbaik ya ^-^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aryafadhillah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 16 Jun 22