3. boby mengukur panjang meja di kelasnya dengan menggunakan jengkal

Berikut ini adalah pertanyaan dari gusmayanti1508 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. boby mengukur panjang meja di kelasnya dengan menggunakan jengkal Pertanyaan yang tepat adalaha. panjang meja ada 10 meter

b. panjang meja ada 12 jengkal

c. panjang meja ada 12 depa

QUIZ 100

no gasal

no copas

no bahasa elien

3. boby mengukur panjang meja di kelasnya dengan menggunakan jengkal Pertanyaan yang tepat adalah a. panjang meja ada 10 meterb. panjang meja ada 12 jengkalc. panjang meja ada 12 depa QUIZ 100no gasalno copas no bahasa elien​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pengukuran adalah kegiatan membandingkan besaran dengan diukur menggunakan alat ukur dan dengan satuan. Alat-alat untuk mengukur juga beragam, ada alat untuk mengukur berat, mengukur tinggi (panjang). Alat ukur terdapat yang baku dan tidak baku. Satuan pengukuran panjang yang baku antara lain :

  • kilometer (km)
  • hektometer (hm)
  • dekameter (dam)
  • meter (m)
  • desimeter (dm)
  • centimeter (cm)
  • milimeter (mm)

Pembahasan

Diketahui:

Boby mengukur panjang meja di kelasnya dengan menggunakan jengkal

Ditanya:

Pertanyaan yang tepat adalah

a. panjang meja ada 10 meter

b. panjang meja ada 12 jengkal

c. panjang meja ada 12 depa

Jawab:

b. panjang meja ada 12 jengkal

Karena jika c satuan yang ada, tidak sama dengan satuan pada soal. Begitu pula a satuan yang di gunakan juga tidak sama dengan satuan pada soal dan satuan pada obsi a adalah baku sedangkan pada soal satuan tidak baku.

Jengkal merupakan alat ukur yang satuannya menggunakan tangan, yang diukur menggunakan telapak tangan dari ujung ibu jari sampai ujung jari kelingking.

Depan merupakan alat ukur yang satuannya menggunakan tangan, yang dibentangkan dari ujung jari tengah dari kanan sampai kiri.

Pelajari Lebih Lanjut

Satuan ukur panjang baku

Detail Jawaban

Kelas : 3 (III)

Mapel : Matematika

Materi : 6 - Hubungan antar satuan waktu, panjang, dan berat

Kode soal : 2

Kode kategorisasi : 3.2.6

Kata kunci : jengkal, depa, meter

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh galangbagaskara49 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22